Cara Membuat Steam Pumkin Schotel menu Diet Yang Enak

Steam Pumkin Schotel menu Diet.

Steam Pumkin Schotel menu Diet Cara membuatnya tidak sulit Steam Pumkin Schotel menu Diet menggunakan 15 bahan dan 8 langkah. Berikut cara membuat nya.

Bahan yang diperlukan Steam Pumkin Schotel menu Diet

  1. Dibutuhkan 475 labu kuning (tanpa kulit).
  2. Siapkan 100 ml air.
  3. Dibutuhkan 30 gram fiber cream.
  4. Siapkan 3 butir telur ayam kampung.
  5. Dibutuhkan 100 gram ayam fillet, potong kotak kotak.
  6. Dibutuhkan Bumbu yang di tumis :.
  7. Siapkan 1 buah bawang bombay, iris tipis2.
  8. Dibutuhkan 3 siung bawang putih, cincang.
  9. Dibutuhkan 1 sdt paprika bubuk.
  10. Siapkan 1 sdt lada bubuk.
  11. Dibutuhkan 2 sdt garam himalayan.
  12. Siapkan Sayuran :.
  13. Dibutuhkan 1 buah Brokoli.
  14. Siapkan 1 ikat bayam merah.
  15. Siapkan 2 buah Tomat, potong2.

Langkah Pembuatan Steam Pumkin Schotel menu Diet

  1. Kupas labu kuning, dan potong potong sesuatu selera. Kukus labu kuning hingga lembut kira kura 20 menit. Haluskan dengan menggunakan sendok. Sisihkan..
  2. Siapkan bahan bahan lainnya. Potong potong ayam kotak kecil kecil, cuci bersih brokoli, tomat dan bayam. Saya menggunakan telur ayam kampung karena rasanya lebih gurih..
  3. Saya menggunakan fiber creme sebagai pengganti susu. Larutkan fiber creme dengan air. Aduk hingga larut. Kebetulan di rumah juga ada garam himalayan. Panaskan kompor, Siapkan wajan, beri 1 sdm olive oil atau minyak sayur. Tumis bawang bombay hingga harum..
  4. Masukkan bawang putih cincang ke dalam wajan, aduk rata tumis hingga harum..
  5. Masukkan ayam, paprika bubuk, lada bubuk dan garam himalayan, aduk dan Angkat. Sisihkan.
  6. Campur tumisan bombay ke dalam labu, beri irisan tomat bayam dan brokoli. Tuang telur yang sudah dikocok..
  7. Masukkan fibre creme, aduk semua adonan hingga rata.
  8. Siapkan cetakan atau aluminum foil. Masukkan adonan. Kukus selama 15 menit. Siap di hidangkan..

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Membuat Steam Pumkin Schotel menu Diet Yang Enak"

Posting Komentar